Perkuat Sinergitas, Dandim 0602/Serang Terima Kunjungan Kerja Walikota Serang

    Perkuat Sinergitas, Dandim 0602/Serang Terima Kunjungan Kerja Walikota Serang

    Kota Serang – Komandan Kodim (Dandim) 0602/Serang kolonel Inf Mulyo Junaidi menerima kunjungan kerja Walikota Serang, Budi Rustandi beserta jajaran, bertempat di Markas Kodim 0602/Serang Kecamatan Cipocok Jaya Kota Serang, Provinsi Banten, Senin (10/03/2025).

    Kunjungan ini, bertujuan untuk memperkuat sinergi antara Pemerintah Kota Serang dan TNI, dalam mendukung pembangunan serta menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Serang.  

    Dalam kunjungan tersebut, Walikota Serang didampingi oleh sejumlah pejabat, di antaranya Asisten Daerah (Asda) I, Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol), Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR), Inspektur, serta Kepala Bagian Hukum Sekretariat Daerah (Setda).  

    Dandim 0602/Serang menyampaikan apresiasi atas kunjungan ini, sebagai langkah nyata dalam membangun sinergitas antara Pemkot Serang dan TNI. Berbagai isu strategis dibahas dalam pertemuan tersebut, termasuk kerja sama dalam bidang infrastruktur, peningkatan keamanan, serta kesejahteraan masyarakat.  

    Sementara itu, Walikota Serang Budi Rustandi menegaskan, .pentingnya koordinasi antara pemerintah daerah dan TNI, dalam mendukung berbagai program pembangunan serta pelayanan kepada masyarakat. 

    Ia berharap hubungan baik ini terus terjalin demi menciptakan lingkungan yang kondusif dan sejahtera bagi warga Kota Serang.  

    Kunjungan ini diakhiri dengan sesi diskusi, untuk mempererat kerja sama antara Pemkot Serang dan Kodim 0602/Serang, dalam mewujudkan pembangunan yang lebihbaik di Kota Serang.

    A. Nopriyadi

    A. Nopriyadi

    Artikel Sebelumnya

    Kodim 0602/Serang Bersama Pemkab Serang...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0602/Serang Sambut Kunjungan Kerja...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    510 Personel Gabungan Dikerahkan Cari Iptu Tomi yang Hilang Saat Kejar KKB
    Polisi Gagalkan Peredaran 24 Kg Sabu di Palu, 3 Pelaku Ditangkap
    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 0602-06/Kramatwatu Lakukan Pengecekan Stok Padi Dan Beras 
    Kodim 0602/Serang Dan Disdukcapil Kota Serang Wujudkan Mimpi Anak Panti Asuhan Melalui Akte Kelahiran Gratis  
    Koramil 0602-21/Kopo Dan Polsek Serta Panwaslu Juga Satpol PP Lakukan Patroli Keamanan Jelang PSU Pilkada  
    Sigap Dan Tanggap, Babinsa Kodim 0602/Serang Bantu Evakuasi Korban Kecelakaan Di Jalan Raya Serang-Pandeglang
    Babinsa Koramil 0602-11/Tirtayasa Dan Aparat Kepolisian Kawal Distribusi Logistik PSU Pilkada Ke Pulau Tunda 
    Aston Cilegon Boutique Hotel Dukung Program Pemerintah “Makan Bergizi Gratis” untuk Anak Sekolah
    Kapten Inf Hariyanto Danramil 0602-18/Kragilan : Inilah Yang Membuat TNI Selalu Dicintai Rakyat 
    Koptu Dadang Rizwan Babinsa Koramil 0602-02/Kasemen Amankan Arus Lalu Lintas Menuju Tempat Wisata 
    Babinsa Koramil 0602-08/Petir Kawal Distribusi MBG Untuk 176 Siswa SDN Malanggah 1
    Kapten Inf AFendi Danramil 0602-16/Ciruas : TNI-Polri Dan Dishub Bersinergi Amankan Arus Mudik Idul Fitri 1446 H   
    TMMD Ke 119 Kodim 0602/Serang Bersama Pemkab Serang Gelar Penyuluhan Pendidikan 
    Satgas TMMD Ke-119 Kodim 0602/Serang Bersama Pemkab Serang Berikan Penyuluhan KB Kesehatan Kepada Masyarakat
    Pembekalan Terhadap Posyandu, Posbindu dan Penyakit Tidak Menular Menjadi Salah Satu Topik Satgas TMMD Ke-119 Kodim Serang Dalam Gelar Penyuluhan
    Program Kesehatan, TMMD Ke 119 Kodim 0602/Serang Prioritaskan Pencegahan Stunting 
    Satgas TMMD Ke 119 Kodim 0602/Serang Berikan Penyuluhan Hukum Dan Kamtibmas Kepada Masyarakat 

    Ikuti Kami